Demi cintaku padamu, aku rela terjun ke jurang. Tapi jika kau menyuruhku terjun ke jurang, berarti kau menginginkan aku mati. Jika kau menginginkan aku mati, berarti kau tidak cinta kepadaku. Tapi jika kau tidak cinta kepadaku, aku akan terjun ke jurang.
Tapi aku tidak mau terjun ke jurang. Aku tak ingin mati. Aku hanya ingin cintamu.
Dan demi mendapatkan cintamu, aku rela terjun ke jurang.
Sedap Malam, 291008